Polda Jabar Fasilitasi 400 Difabel Miliki SIM D

Bandung, JURNAL TIPIKOR —Para penyandang disabilitas (tuna daksa) yang tergabung dalam Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) Jawa Barat patut bersyukur. Pasalnya Polda Jawa Barat memfasilitasi sebanyak 400 difabel memiliki Surat Izin Pengemudi (SIM) D sepeda motor roda tiga . ‘’Kami fasilitasi bagi penyandang disabilitas tuna daksa anggota PPDI Jawa Barat untuk bisa memiliki SIM D….

Read More

Polisi Laksanakan Pemantauan Ke KPU Dan Bawaslu Dalam Rangka Ops Mantap Brata 2023/2024

JURNAL TIPIKOR — Unit Patroli Sat Samapta Polres Ciamis Polda Jabar melaksanakan patroli dialogis ke KPU dan Bawaslu dalam rangka ops mantap brata 2023-2024, Senin (20/11/2023). Kegiatan itu dilaksanakan oleh personel Sat Samapta Polres Ciamis Polda Jabar yaitu Bripka Veries, Brigadir Havizh dan Bripda Wendi. Kapolres Ciamis Polda Jabar AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, SH., S.I.K.,…

Read More

Sinergi Perhutani dan Polda Jabar Dalam Korwas Polhut di Kuningan

Kuningan, jurnaltipikor.com – Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kuningan menerima bersama Pembinaan Masyarakat (Binmas) Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat melaksanakan Rangka Koordinasi dan Pengawasan (Korwas) Polisi Khusus atau Polisi Hutan (Polhut) di wilayah kerja Perum Perhutani KPH Kuningan, pada hari Jum’at (13/10). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Administratur KPH Kuningan Teguh Waluyo di dampingi oleh…

Read More

GELAR APEL BESAR PASKIBRAKA SE-JABAR, KAPOLRES BANJAR BERTINDAK SEBÁGAI KOMANDAN APEL

Bandung, JurnalTipikor.com | Kapolres Banjar AKBP Bayu Catur Prabowo,S.H,S.I.K.,M.M. Bertindak sebagai komandan apel besar Anggota Paskibraka seluruh Jawa Barat yang digelar di Lapang Gasibu Kota Bandung Jawa Barat. Minggu (20/08/2023). Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjadi Pembina Apel Besar Paskibraka Se-Jawa Barat Tahun 2023. Apel tersebut dihadiri sekitar 5.000 anggota Paskibraka dari 27 kabupaten/kota di…

Read More

Kapolda Jabar Irjen Pol Akhmad Wiyagus Kunjungi Mapolres Subang

Subang, JURNAL TIPIKOR–Kapolda Jabar Irjen pol akhmad wiyagus, di dampingi pejabat utama PJU melaksanaan kunjungan kerja (kunker) ke Mapolres Subang pada hari Selasa (04/072023/). Mantan Kapolda Lampung tersebut saat kunjungan di sambut Kapolres Subang AKBP Sumarni, Sekda Subang Asep Nuroni dan Dandim O605/Subang Bambang Raditnya. Mantan Kapolda Gorontalo tersebut pun di sambut Dan yonif 312/kala…

Read More

Polda Jabar Turunkan Personelnya untuk Pengamanan Testing dan Commissioning proyek kereta Cepat Jajarta Bandung

JURNAL TIPIKOR–Pengamanan di lokasi proyek strategis Nasional kereta cepat Jakarta Bandung Polda Jabar melakukan pengamanan Testing dan Commissioning proyek kereta Cepat Jajarta Bandung. Jum’at  (26/05/2023). Kekuatan pengamanan tersebut sebanyak 271 personil, terdiri dari  Polrestabes Bandung sebanyak 53 Personil, Polresta Bandung 40 Personil, Polres Cimahi 65 Personil, Polres Purwakarta 53 Personil, dan Polres Karawang sebanyak 60…

Read More

LEBIH DEKAT DENGAN MASYARAKAT, POLDA JABAR BERSAMA JAJARANNYA LAUNCHING PROGRAM POLISI RW

Bandung, JURNAL TIPIKOR—Inovasi tanpa henti terus dilakukan oleh Kepolisian untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik khususnya di wilayah hukum Polda Jabar, salah satunya dengan program Polisi RW ini, dimana Polri dituntut untuk menciptakan suasana kondusif di tengah kehidupan masyarakat (cooling system), melaksanakan pemolisian dalam bentuk Polisi RW. Kegiatan launching program Polisi RW dihadiri oleh Kabaharkam Polri…

Read More

Kunker Kapolda Jabar ke Wilayah Cimahi, Forkompinda Sambut dengan Antusias

BANDUNG, JURNAL TIPIKOR – Kapolda Jabar Irjen Pol. Dr. Akhmad Wiyagus S.I.K., M.Si., M.M.di dampingi Wakapolda Jabar dan sejumlah Pejabat Utama Polda Jabar dalam Kunjungan Kerja (Kunker) dan silaturahmi dengan Forkompinda Kabupaten Bandung Barat Dan Kota Cimahi, Senin (8/5/2023). Dalam kunjungan Kapolda Jabar ke Polres Cimahi  tersebut terlihat di sambut dengan antusias oleh Forkompimda Kota Cimahi…

Read More