Peringatan Hari Ayah: Ayahku Pahlawan Keluarga

Bandung, JURNAL TIPIKOR –Ayah bukan hanya sebagai pemimpin keluarga tetapi juga memiliki tugas penting untuk memberikan contoh yang baik kodalam mendidik dan menularkan karakter kepada anak maupun keluarganya. Hal itu diungkaplan Asisten Pemerintahan dan Kesra, Asep Gufron pada acara Peringatan Hari Ayah Tingkat Kota Bandungdi Pendopo Kota Bandunh, Selasa 14 November 2023.  “Seperti kata pepatah…

Read More

Penataan PKL, Pemkot Bandung Prioritaskan Beberapa Wilayah Ini dalam Waktu Dekat

Bandung, Jurnaltipikor.com –Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung terus berupaya memaksimalkan penataan pedagang kaki lima (PKL). Saat ini kawasan yang jadi prioritas antara lain Basemen Alun-alun, Tegalega, dan juga kawasan Gelap Nyawang. Kepala Dinas Koperasi dan UKM (Diskop UKM) Kota Bandung, Atet Dedi Handiman menyebut, penataan di ketiga wilayah tadi masih terus berlanjut. Adapun perkembangannya, untuk di…

Read More

Hari Pahlawan Jadi Momentum Perangi Kemiskinan dan Kebodohan

Bandung, Jurnaltipikor.com–Untuk mengenang jasa para pahlawan Indonesia, Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menggelar upacara Peringatan Hari Pahlawan di Balai Kota Bandung, Jumat, 10 November 2023. Tema besar Hari Pahlawan 2023 adalah “Semangat Pahlawan untuk Masa Depan Bangsa dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan”. Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menyampaikan, sesuai dengan tema yang diusung agar para…

Read More

Gerakan Pangan Murah Kota Bandung, Cabai Rawit Hanya Rp70 Ribu per Kilogram!

Jurnaltipikor.com – Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Bandung menghadirkan Gerakan Pangan Murah di halaman Kantor Kecamatan Gedebage, Selasa 7 November 2023. Berbagai komoditas pangan dengan harga lebih murah hadir pada acara ini. Mulai dari beras SPHP (Rp53.000/5 kg), MinyaKita (Rp13.500/1 liter), ayam (Rp31.000/1 ekor), telur ayam (Rp25.500/1 kg, cabai rawit (Rp70.000/1 kg) dan…

Read More

Pemkot Bandung dan Kantor Imigrasi Bakal Tingkatkan Kolaborasi Pelayanan

Bandung, Jurnaltipikor.com–Penjabat Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono mendorong agar kolaborasi soal pelayanan publik terus ditingkatkan dengan berbagai pihak. Termasuk dengan Kantor Imigrasi Kota Bandung. Hal itu ia lontarkan saat bersilaturahmi dengan Kepala Kantor Imigrasi Kota Bandung yang baru, Agung Pranomo di Pendopo Kota Bandung, Jumat 27 Oktober 2023.  “Selamat bertugas di Kota Bandung,” ujar Bambang. …

Read More

Ema Tegaskan Aparatur Kewilayahan Fokus Urus Sampah

Bandung, Jurnaltipikor.com l Dengan diterbitkannya Surat Edaran juga Instruksi Wali Kota Bandung terkait pengelolaan sampah pada masa darurat, Sekda Kota Bandung, Ema Sumarna melaksanakan safari di 3 kecamatan. Ema mengunjungi Kecamatan Cicendo, Andir dan Astanaanyar. Menurutnya, masa darurat sampah di Kota Bandung hingga 25 Oktober 2023. Oleh karenanya, Ema mengajak seluruh elemen masyarakat untuk lebih…

Read More

Berhasil Tekan Inflasi, Pemkot Bandung Terus Jaga Stabilitas Harga

Bandung, Jurnaltipikor.com l Berdasarkan data resmi dari Badan Pusat Statistik, inflasi month to month (MtM) Kota Bandung pada September 2023 terjadi sebesar 0,11 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 115,45. Angka ini sama dengan inflasi Jawa Barat dan lebih baik dibandingkan nasional. Inflasi Jawa Barat sebesar 0,11 persen, sedangkan inflasi MtM nasional sebesar 0,19…

Read More

Rancangan APBD Perubahan Kota Bandung 2023 telah Disetujui DPRD

Bandung, Jurnaltipikor.com l Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kota Bandung tentang perubahan APBD TA 2023 telah disetujui oleh DPRD Kota Bandung. Hal itu tertuang dalam Rapat Paripurna, Jumat 29 September 2023. Adapun struktur Rencana APBD Perubahan 2023 sebagai berikut: 1. Pendapatan daerah Kota Bandung, semula Rp7,42 triliun, setelah perubahan menjadi Rp7,11 triliun. 2. Belanja Daerah, semula…

Read More

Soal TikTok Shop, Pemkot Bandung Ikuti Regulasi Pemerintah Pusat

Bandung, Jurnaltirpikor.com l Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mendukung upaya pemerintah pusat dalam pengawasan pelaku usaha menggunakan media elektronik. Hal itu sejalan dengan isu yang beredar yakni media sosial yang menjadi alat transaksi jual beli.  “Kami di daerah mengikuti (aturan pusat), karena ada aturan tegas bahwa platform media sosial dengan media ekonomi itu dipisah,” kata Kepala…

Read More

Pemkot Bandung Segera Perbaiki SMPN 25 Bandung Pasca Kebakaran

Bandung, Jurnaltipikor.com | Pasca kebakaran yang menghanguskan 2 ruang kelas SMPN 25 Bandung, Kamis 16 September 2023 silam, kegiatan belajar mengajar (KBM) sudah berjalan meski melalui daring Plh Wali Kota, Bandung Ema Sumarna menyampaikan, jika ini sudah ditemukan tidak ada indikasi unsur pidana dalam kejadian tersebut, garis polisi akan bisa segera dibuka. “Mudah-mudahan garis polisinya…

Read More