Kementerian ATR/BPN dengan Mabes Polri Perkuat Kerjasama dalam Berantas Mafia Tanah

JURNAL TIPIKOR – Jakarta. Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) bersama Polri memperkuat sinergitas dengan Perjanjian Kerja Sama (PKS) terkait tindak pencegahan kasus pertanahan. PKS ini sebagai salah satu upaya pemberantasan mafia tanah. Kerja sama ini dilakukan selaras dengan penerbitan Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (Permen ATR/BPN) Nomor 15…

Read More

Demi Kepastian Hukum, LSM BPKP Melaporkan Polemik di Kawasan Wisata Puncak Guha Kabupaten Garut ke Menteri ATR/BPN

Jakarta, JURNAL TIPIKOR – Kisruh antara masyarakat dengan yang klaim sebagai pemilik sah kawasan Wisata Puncak Guha Desa Sinar Jaya Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut terus memanas. Masyarakat yang menolak beralasan bahwa pemilik sertifikat atas lahan di kawasan wisata Puncak Guha diragukan keabsahannya. Hal tersebut di ungkapkan salah seorang warga seputar puncak guha berinisial “Y” kepada…

Read More

Ketua Umum BPKP segera Berkoordinasi dengan Kementerian ATR/BPN terkait Temuan Dugaan Praktek Mafia Tanah di Kabupaten Garut Selatan

JURNAL TIPIKOR – Keseriusan dari Kementerian ATR/BPN dibawah kepemimpinan Agus Harimurti Yhudoyono (AHY) dalam memberantas mafia tanah di tanah air terus  dilakukan melalui kerja sama antara Kementerian ATR/BPN dengan aparat penegak hukum, yakni Kepolisian RI dan Kejaksaan Agung RI, dengan membentuk Satgas Anti-Mafia Tanah. Dikutip dari Tempo.co tertanggal 18 Maret 2024  Menurut Menteri ATR/BPN, Agus…

Read More