Ema Sumarna Jadi Kandidat Peraih Penghargaan Satyalancana Wira Karya dari Presiden

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna menjadi kandidat peraih tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya dari presiden Republik Indonesia Joko Widodo. Satyalancana Wira Karya merupakan orang berjasa dalam memberikan darma baktinya yang besar kepada bangsa dan negara sehingga dapat dijadikan teladan bagi orang lain.  Penghargaan tersebut dinilai meliputi, inovasi berupa strategi, regulasi, kebijakan, prosedur,…

Read More

Kolaborasi Pentahelix Berhasil Tekan Angka Stunting di Kota Bandung

Bandung, JURNAL TIPIKOR –Tim Penilai Kinerja Percepatan Penurunan Stunting Jabar mengapresiasi hasil kerja keras Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung dalam menekan angka stunting. Dari yang sebelumnya berada di angka 26,4 persen turun sampai 7 persen menjadi 19,4 persen pada tahun 2022. Ketua Tim Penilai Kinerja Percepatan Penurunan Stunting Jabar, Lufiandi mengaku sangat mengapresiasi beragam upaya yang…

Read More

Kota Bandung Optimis Peroleh Predikat Nindya untuk KLA

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Verifikasi lapangan terkait evaluasi kota layak anak (KLA) di Kota Bandung tengah berlangsung, Jumat 23 Juni 2023. Berdasarkan hasil sementara, verifikasi administrasi KLA tahun 2023 mendapatkan poin 641,92 usulan kategorinya adalah Madya. Namun, Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna optimis jika Kota Bandung bisa meraih kembali predikat Nindya. Melalui proses verifikasi lapangan, Pemerintah…

Read More

Cegah Stunting, Pemkot dan Lions Club Salurkan Paket Makanan Tambahan Lengkap

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung bersama Lions Club menyalurkan sejumlah bantuan paket makanan tambahan untuk mencegah stunting di tiga kecamatan, Senin 5 Juni 2023. Di antaranya Kecamatan Coblong, Cibeunying Kaler, dan Ujungberung. Salah satu penerima manfaatnya adalah Rindi Oviatun (32 tahun) warga Kecamatan Ujungberung. Ia memiliki tiga orang anak yang masih balita. “Ini anak…

Read More

Dalam Rangka Memperingati Harkitnas Tahun 2023, Ini yang Disampaikan Plh Walikota Bandung

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung gelar hari kebangkitan Nasional (Harkitnas) tahun 2023 di Halaman Balaikota  Bandung, Senin (22/5). Dalam upacara tersebut dihadiri oleh Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemkot Bandung,  TNI-Polri, Kelompok Pelajar, Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM), FPK dan Elemen  lainnya. Dalam sambutannya,  Plh Wali Kota Bandung Ema Sumarnna menyampaikan, mengajak seluruh…

Read More

Kota Bandung dan Kawasaki Kerja Sama Peningkatan SDM Pengolahan Air Limbah

Kota Bandung, JURNAL TIPIKOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung dan Kota Kawasaki, Jepang melakukan kerja sama dalam peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) pengolahan air limbah dan kualitas udara di Kota Bandung. Hal itu tertuang dalam penandatanganan Implementation Agreement (AI) antara Biro Pengelolaan Air Kawasaki, Perumda PDAM Tirtawening, Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM), Dinas Perumahan…

Read More

Pemkot Bandung : Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti Sudah kembali normal

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Operasional Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti mulai kembali normal. Hal ini menjadi angin segar bagi Kota Bandung untuk membuang sampah ke lokasi tersebut. Jika hal tersebut semakin membaik, maka TPA darurat Cicabe akan kembali ditutup oleh Pemkot Bandung. “Kalau terjadi, komitmen kita Cicabe dihentikan, kembali ke Sarimukti,” kata Plh Wali Kota Bandung, Ema…

Read More

Sebanyak 388 PPPK Dilantik, Ini pesan PLH. Walikota Bandung

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Sebanyak 388 tenaga kesehatan (nakes) Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kota Bandung dilantik. Mereka dilantik oleh Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna di Balai Kota Bandung, Selasa 9 Mei 2023. Beberapa di antaranya ditempatkan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bandung, RSUD Bandung Kiwari, Dinas Kesehatan dan Rumah Sakit Khusus Gigi…

Read More

Pemkot Bandung Targetkan Ducting di Jl. L.L.R.E Martadinata Tuntas Akhir Mei

Bandung, JURNAL TIPIKOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menargetkan pemindahan kabel udara atau ducting di ruas Jalan L.L.R.E Martadinata (Jalan Riau) hingga perempatan Jalan Banda selesai pada akhir Mei. Hal itu disampaikan Pelaksana Harian Wali Kota Bandung Ema Sumarna. Ia menyebut saat ini ducting di kawasan tersebut masih berproses. “Dalam seminggu ke depan akan kami cek kembali….

Read More