KPK Panggil Ketua DPRD Kab. Lamongan 2014-2018 status sebagai Saksi, ini Dugaan Kasusnya

JURNAL TIPIKOR  – Tim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini memanggil Ketua DPRD Kabupaten Lamongan 2014-2018 H. Kaharudin dan sejumlah pejabat Pemerintah Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi pembangunan gedung kantor Pemerintah Kabupaten Lamongan tahun anggaran 2017-2019. “Hari ini bertempat di Polrestabes Surabaya, tim penyidik menjadwalkan pemanggilan dan…

Read More

KPK Umumkan proses Penyidikan dalam dugaan Korupsi di LPEI telah digelar

JURNAL TIPIKOR – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini mengumumkan pihaknya telah menggelar penyidikan dugaan korupsi pemberian fasilitas kredit Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI). “Pada tanggal 19 Maret 2024 ini KPK meningkatkan proses penyelidikan dari dugaan penyimpangan atau dugaan tindak pidana korupsi dalam pemberian fasilitas kredit dari LPEI ini menjadi berstatus penyidikan,” kata Wakil Ketua…

Read More

Kejari Palangka Raya Geledah Kantor Pascasarjana UPR Terkait Dugaan Korupsi

JURNAL TIPIKOR – Kejaksaan Negeri (Kejari) Palangka Raya, Kalimantan Tengah menggeledah kantor pascasarjana Universitas Palangka Raya (UPR) terkait adanya dugaan tindak pidana korupsi hingga merugikan negara. Kepala Seksi (Kasi) Intel Kejari Palangka Raya Datman Ketaren, di kantornya, Jumat, mengatakan tim penyidik melakukan penggeledahan di beberapa tempat terkait adanya laporan masyarakat tentang dugaan tindak pidana korupsi…

Read More

Kejati NTB Panggil Pihak Bank NTB Syariah Terkait dugaan Korupsi

JURNAL TIPIKOR – Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat memanggil pihak Bank NTB Syariah terkait laporan dugaan korupsi senilai Rp26,4 miliar yang muncul dalam pekerjaan 13 proyek fisik dan penyaluran kredit. Juru Bicara Kejati NTB Efrien Saputera di Mataram, Senin, membenarkan bahwa pihaknya melakukan pemanggilan tersebut. “Iya, terkait laporan dugaan korupsinya, kami layangkan panggilan kepada pihak…

Read More

Tim Jaksa KPK agendakan Sidang Perdana Dugaan Korupsi yang Menjerat Bupati Sorong Non Akif

JURNAL TIPIKOR – Tim jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi dijadwalkan menggelar sidang perdana kasus dugaan korupsi dengan terdakwa Penjabat Bupati Sorong nonaktif Yan Piet Mosso di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Manokwari, Papua Barat, Rabu (31/1). “Persidangan dengan agenda pembacaan surat dakwaan dari tim jaksa KPK dengan terdakwa Yan Piet Mosso dan kawan-kawan diselenggarakan…

Read More

Melanjutkan laporan ke kejariAPPB: Menduga Ada Praktek Korupsi Di DPPPA KOTA BEKASI

BEKASI SELATAN, JurnalTipikor.com |  Puluhan Mahasiswa dari Aliansi Pemuda Pembaharu Bangsa (APPB). Melaporkan Dinas Pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak (DPPPA Kota Bekasi) ke Kejaksaan Negeri Kota Bekasi, jumat (1/9). Laporan yang di sampaikan kepada Kajari Kota Bekasi ialah informasi serta adanya Anggaran Dana Perlindungan Anak Indonesia di Kota Bekasi yang di Kelola oleh DPPPA (…

Read More

Layangkan Laporan Ke APH, L-BPKP Pertanyakan Sejumlah Proyek diduga Bermasalah di Wajo

WAJO, JURNAL TIPIKOR – Ketua L-BPKP Kabupaten wajo, Andi Sumitro S Sos, resmi melaporkan di Polres wajo salah satu proyek Rehabilitasi/Pemeliharaan Berkala Jalan Tobulelle yang pengerjaannya di duga bermasalah Pelaporan secara resmi tersebut, pada hari rabu, 21/6/23 yang di terima langsung oleh piket kasi umum polres wajo. Andi sumitro melaporkan terkait hasil investigasi bersama tim…

Read More

Aliansi Aktivis Jabar menuntut Kejati Jabar Proses Hukum Dugaan Korupsi di Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Barat

Bandung, JURNAL TIPIKOR— Kelompok masa yang tergabung dalam Aliansi aktivis Jawa Barat melakukan Aksi Unjuk Rasa di dua titik yakni kantor Wilayah Kementrian Agama Provinsi Jawa Barat serta di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat, Kamis (25/5) Aliansi aktivis tersebut gabungan dari dua organisasi masyarakat yakni Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Jaringan Siliwangi Indonesia (JSI) serta Forum…

Read More