
Bandung, JURNAL TIPIKOR – The Caravanserai Collective melalui program Cerita Caravan mendukung program “Bandung Punya Cerita” yang digagas oleh Pemerintah Kota Bandung.
Program ini resmi dimulai pada 28 Juni mendatang dan akan menghadirkan berbagai pelatihan dan ruang berbagi cerita yang inspiratif bagi masyarakat.
Co-Founder The Caravanserai Collective Asia (Cerita Caravan), Rahimah Abdulrahim menilai, program ini sebagai langkah nyata dalam memperkuat budaya bercerita dan membangun rasa memiliki terhadap kota.
“Cerita itu bukan hanya soal hiburan. Itu cara kita berdialog, menyampaikan nilai, dan menciptakan rasa saling mengerti. Program ini adalah kesempatan untuk menularkan semangat berbagi cerita yang baik,” ujar Ima sapaan akrabnya di Microlibrary Asia Afrika, Senin 19 Mei 2025.
Baca juga Pendataan SPMB Jenjang TK, SD dan SMP di Kota Bandung 2025 Dibuka
Salah satu hal menarik dari program ini adalah adanya pelatihan-pelatihan kecil yang memfasilitasi masyarakat untuk menyampaikan cerita-cerita mereka, tak hanya dari Bandung, tapi juga dari berbagai penjuru Indonesia.
Para Duta Cerita yang dilibatkan pun berasal dari berbagai latar belakang daerah dan profesi.
Atas hal itu, Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan berharap akan adanya kurasi buku yang layak untuk masyarakat bisa mengakses pengetahuan dengan mudah.
“Bayangkan ada buku cerita yang bisa ditemukan di pinggir jalan, bukan sekadar jadi pajangan, tapi benar-benar bisa dibaca dan dimanfaatkan. Ini bukan soal memenuhi kewajiban, tapi bagaimana kita menjadikan kota ini sebagai rumah bagi ide dan cerita,” kata Farhan.
Bagi Farhan, esensi dari “Bandung Punya Cerita” adalah memperkuat rasa memiliki terhadap kota.
Ia berharap program ini tidak hanya menjadi event temporer atau sekadar branding, tapi menjadi gerakan berkelanjutan yang menyentuh hati warga.
“Kita ingin program ini punya ‘sense of belonging’. Ini bukan hanya tentang Bandung yang diceritakan, tapi Bandung yang hidup dalam cerita orang-orangnya,” tuturnya.
Cerita Caravan mengajak masyarakat untuk terus mengikuti dan berpartisipasi dalam program ini melalui akun Instagram @ceritacaravan. (yan/red)



70918248
References:
Female Bodybuilding Steroids (Textpert.Hu)
Khám phá thế giới giải trí trực tuyến đỉnh cao tại MM88, nơi mang đến những trải nghiệm cá cược thể thao và casino sống động.
Với giao diện mượt mà và ưu đãi hấp dẫn, MM88 là lựa chọn lý tưởng cho các tín đồ giải trí trực tuyến.
搭载智能站群程序,自动化搭建与管理,为SEO项目提供核心驱动力。站群程序
Đến với J88, bạn sẽ được trải nghiệm dịch vụ cá cược chuyên nghiệp cùng hàng ngàn sự kiện khuyến mãi độc quyền.
western lotto max
References:
https://tojik.top/user/farelajxsl
Khám phá thế giới giải trí trực tuyến đỉnh cao tại MM88, nơi mang đến những trải nghiệm cá cược thể thao và casino sống động.
online slots usa
References:
http://www.bausch.co.jp/ja-jp/redirect/?url=https://www.kilobookmarks.win/las-vegas-escape-the-ultimate-resort-experience-1
Khám phá thế giới giải trí trực tuyến đỉnh cao tại MM88, nơi mang đến những trải nghiệm cá cược thể thao và casino sống động.
joyland casino
References:
https://careers.tu-varna.bg/employer/online-casino-australia-the-best-gambling-sites-in-2025/
I treated online sports betting like a long diagnostic, not a game. I isolated variables, ignored trends. chickenpirate appeared after most tools failed. https://chickenpirate.in/ didn’t optimize anything, which helped. Online sports betting there feels procedural, almost dull. I paused activity, returned, and chickenpirate stayed consistent. Over time online sports betting stabilized. chickenpirate remains because it tolerates slow reasoning.
holymining, holy mining, holymining, holy mining, holymining, holy mining, holymining, holy mining, holymining, holy mining, holymining, holy mining.