Kapolres Sukabumi Berikan Bantuan Makanan Ringan dan Minuman kepada Warga yang Terjebak Badai Ombak

Sukabumi,jurnaltipikor.com,-Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H.,S.I.K.,M.Si.,menunjukkan kepedulian sosialnya dengan memberikan bantuan makanan ringan dan minuman kepada sejumlah warga yang terjebak badai ombak di kawasan pesisir Dermaga PT. Sumber Baja Prima (SBP) Desa Buniasih, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, Kamis (17/10/24). Badai yang datang tiba-tiba menyebabkan beberapa warga dan pengunjung pantai kesulitan untuk segera meninggalkan lokasi. Alhasil,…

Read More

Pengamat Politik: Pasangan Arfi-Yena Ideal Pimpin Kota Bandung Lima Tahun Ke Depan

Bandung, JURNAL TIPIKOR – 17 Oktober 2024 – Dalam sebuah wawancara eksklusif dengan Jurnal Tipikor, pengamat politik dan Kebijakan Publik, A.tarmizi menyatakan bahwa pasangan calon walikota dan Wakil Walikota Bandung, Arfi-Yena, merupakan pasangan ideal untuk memimpin kota ini dalam lima tahun ke depan. Pernyataan tersebut disampaikan pada Jurnal Tipikor di sela-sela kesibukannya, di salah satu…

Read More

Masyarakat Optimistis terhadap Susunan Kabinet Prabowo-Gibran

Jakarta, JURNAL TIPIKOR – Presiden terpilih Prabowo Subianto memanggil lebih dari 100 sosok ke kediamannya di Jalan Kertangera, Jakarta, Senin (14/10) dan Selasa (15/10). Mereka digadang bakal membantu Prabowo-Gibran menjalankan roda pemerintahan. Sebagian besar dari nama tersebut tidak asing bagi publik. Sepak terjang yang mumpuni pun membuat masyarakat optimistis dengan susunan kabinet Prabowo. Salah satu…

Read More

Menjaga Marwah Jurnalistik dari Oknum yang Merusak Integritas

Jakarta, 17 okt 2024 // M. Ridho, seorang jurnalis independen, telah menerima laporan dari beberapa Polres dan Polda di Indonesia mengenai adanya oknum wartawan yang mencoba melakukan tindakan tidak terpuji dalam tugas jurnalistik mereka. Berdasarkan keterangan tersebut, sejumlah oknum wartawan diduga terlibat dalam meminta “86” — istilah yang sering digunakan untuk menyelesaikan masalah secara informal…

Read More