Angka DBD Naik, Tedy Rusmawan: Ada 5 Hal Yang Harus Dilakukan

JURNAL TIPIKOR – Ketua DPRD Kota Bandung, H. Tedy Rusmawan, A.T., M.M., mendorong Pemerintah Kota Bandung untuk terus melakukan langkah cepat agar kasus demam berdarah dengue (DBD) di Kota Bandung dapat ditekan. Bahkan, Tedy Rusmawan memberi 5 catatan untuk Pemerintah Kota Bandung dalam mengatasi virus yang disebabkan oleh nyamuk aedes aegypti itu. “Tentunya kami dari…

Read More

Kemenkes Perluas Uji coba pelepasan nyamuk Wolbachia di Kota Bandung

JURNAL TIPIKOR – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memperluas uji coba pelepasan nyamuk ber-Wolbachia pada empat kelurahan di Kecamatan Ujung Berung, Kota Bandung, Jawa Barat, untuk pengendalian Dengue. “Rencana timeline di tahun 2024 ini Kota Bandung nanti akan dirilis di empat kelurahan lainnya di Kecamatan Ujungberung,” kata Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kemenkes Imran Pambudi dikonfirmasi…

Read More

Pakar Hukum Tata Negara : Kewenangan MK adalah Menghitung selisih suara bukan Penyaluran Bansos

JURNAL TIPIKOR – Pakar Hukum Tata Negara Abdul Chair Ramadhan mengatakan kewenangan Mahkamah Konstitusi (MK) menghitung selisih suara dalam perkara perselisihan suara pemilu, bukan penyaluran bantuan sosial. “MK terikat dengan ketentuan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum, tepatnya pada Pasal 457 Ayat (2) yang menyatakan bahwa MK berwenang memutuskan perkara perselisihan suara,” katanya…

Read More

KPU : Pendaftaran Calon Kepala Daerah Jalur Independen dibuka pada Minggu 5 Mei 2024

JURNAL TIPIKOR – Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik mengatakan bahwa pendaftaran calon kepala daerah melalui jalur perseorangan atau independen akan dibuka pada Minggu, 5 Mei 2024. “Peraturan KPU tentang pencalonan dari jalur perseorangan. Karena memang tanggal 5 Mei 2024 tahapan pencalonan untuk perseorangan sudah dimulai,” ujar Idham saat ditemui awak media di…

Read More

KERJA BAKTI SMA 4 MUHAMMADIYAH BELIK MEMBERSIHKAN PUING-PUING KEBAKARAN PASAR BELIK

JURNAL TIPIKOR – SMA 4 Muhammadiyah Belik melaksanakan kegiatan kerja bakti membersihkan puing-puing kebakaran pasar Belik pada hari Sabtu 30/03/2024, Kebakaran pasar Belik sendiri terjadi beberapa hari lalu. Baca juga Operasi Polisi Pastikan Tidak Ada Kecurangan Pembelian BBM SPBU Kerja bakti tersebut dibantu oleh warga sekitar serta sejumlah anggota TNI. Kerja bakti yang dimulai pukul…

Read More

Operasi Polisi Pastikan Tidak Ada Kecurangan Pembelian BBM SPBU

 Kaur, JURNAL TIPIKOR –  Satuan Unit Tipidter Sat Reskrim Polres Kaur terus gencar melakukan Oprasi dilapangan untuk Pengecekkan dan Pengawasan SPBU. Guna menghindari penyimpangan penjualan BBM dalam rangka menjelang hari Raya Idul Fitri. Kali ini giliran SPBU 2438936 di Kecamatan Maje Kabupaten Kaur. Sabtu/30/03/2024/. Satuan Reserse Kriminal Polres Kaur bekerjasama dengan Unit Tipidter Polda Bengkulu….

Read More

Jampidsus Kejagung Tetapkan Harvey Moeis sebagai Tersangka, ini Kasusnya

JURNAL TIPIKOR  – Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan Harvey Moeis sebagai tersangka dalam perkara dugaan korupsi tata niaga timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015 hingga 2022. “Tim penyidik memandang telah cukup alat bukti sehingga kami tingkatkan statusnya sebagai tersangka, yaitu saudara HM selaku perpanjangan…

Read More

Memperihatinkan !! Jalan Lubuk Kambing Menuju Merlung Kondisinya berlobang Luput dari perhatiaan Pemerintah Daerah

Tanjung jabung barat, JURNAL TIPIKOR –  jalan Lintas Tengah Lubuk Kambing Kecamatan Renah Mendaluh menuju Kecamatan Merlung Kabupaten Tanjung jabung barat provinsi Jambi Kondisinya berlobang Tidak ada perhatian dari Pemeritah Daerah. Suasana menghadapi Lebaran Tahun 2024 Kondisi jalan sangat parah berlobang karna Tidak ada perhatian dari pemerintah Daerah dari provinsi jambi maupun dari Kabupaten Tanjung…

Read More

DPRD Wajo Paripurnakan Penyerahan LKPJ Bupati Tahun 2023

WAJO – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Wajo menggelar Rapat Paripurna Penyerahan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Tahun 2023 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Wajo, Kamis, 28 Maret 2024. Rapat ini dihadiri oleh anggota DPRD Wajo, Forkopimda, para kepala OPD, dan undangan lainnya. Dalam LKPJ tersebut PJ Bupati Wajo, Andi Batarilifu memaparkan capaian kinerja…

Read More

Kejari Kabupaten Sukabumi Laksanakan Program Penyuluhan Hukum Diranah Pendidikan “Jaksa Masuk Pesantren”

Sukabumi,  JURNAL TIPIKOR -Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Sukabumi melaksanakan program penyuluhan hukum diranah pendidikan “Jaksa Masuk Pesantren” Kegiatan berlangsung di Pondok Pesantren Sunanul Huda, Rabu (27/03/2024). Kegiatan dihadiri Pimpinan Ponpes Sunanul Huda H. Iyan Mahpudin., Kasi Intelijen Wawan Kurniawan, Kasubsi EKPPS Mulkan Balya, dan diikuti oleh santriwan/wati. Wawan mengatakan bahwa penyuluhan hukum yang dilaksanakan pada…

Read More