Mulai Keberangkatan 3 Februari 2024, KCIC Terapkan Tarif Dinamis

JURNAL TIPIKOR – PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menerapkan skema “dynamic pricing” atau tarif dinamis untuk perjalanan Kereta Cepat Whoosh yang lebih fleksibel mulai keberangkatan 3 Februari 2024. General Manager Corporate Secretary KCIC Eva Chairunisa dalam keterangannya yang diterima di Bandung, Senin, mengatakan penerapan skema tarif dinamis ini memungkinkan penumpang mendapatkan tiket Kereta Cepat…

Read More

Penumpang Kereta Cepat Whoosh Menurun setelah Tarif Rp 200 Ribu? Ini Kata KCIC

JURNAL TIPIKOR – Jumlah penumpang kereta cepat Whoosh disebut menurun setelah tarif promonya dinaikkan dari Rp 150 ribu menjadi Rp 200 ribu per 1 Desember 2023 Sumber Tempo yang mengetahui hal itu mengatakan rata-rata volume penumpang harian periode Oktober-November 2023 mencapai 16.674, setelah tarif dinaikkan khususnya pada pekan pertama Desember 2023 menjadi 13.373. Sumber tersebut…

Read More

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC)  membuka program khusus, Whoosh Experience Program, Program seperti apakah

Jakarta, Jurnaltipikor.com l Untuk mengajak masyarakat agar mengunakan Kereta Api Cepat Jakarta Bandung, PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC)  membuka program khusus, Whoosh Experience Program.  Program tersebut maksudnya mengajak masyarakat secara gratis untuk dapat menggunakan Kereta Api Cepat Bandung Jakarta. Program tersebut pun disambut baik oleh masyarakat. Sejak berlangsungnya 3 Oktober lalu, KCIC mencatat 15…

Read More