Novel Baswedan minta MK Jatuhkan Provisi terkait Penghentian Proses Seleksi Capim KPK

JURNAL TIPIKOR  – Mantan penyidik KPK Novel Baswedan dan rekannya dalam perkara uji materi Undang-Undang KPK meminta kepada Mahkamah Konstitusi (MK) menjatuhkan putusan provisi untuk menghentikan sementara proses seleksi calon pimpinan (capim) KPK periode 2024–2029. “Masuk dalam provisi atau putusan sela, pada pokoknya, kami meminta kepada Yang Mulia Hakim agar menghentikan sementara proses Seleksi Calon…

Read More

Seorang Kepala Dinas di Pemkab Bogor diamankan KPK, Ini kasusnya

JURNAL TIPIKOR – Penjabat Bupati Bogor Asmawa Tosepu menyebutkan salah satu kepala dinas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, turut diamankan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus pemerasan. Asmawa di Cibinong, Kamis, (27/7/2024) mengungkapkan dari enam orang yang diamankan oleh KPK, satu orang di antaranya merupakan kepala dinas. “Kasusnya pemerasan, satu orang sopir, dan…

Read More

KPK Usut dugaan Korupsi di Tiga Rumah Sakit, ini ketiga Rumah sakit tersebut

JURNAL TIPIKOR – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal mengusut tiga rumah sakit atas dugaan telah menimbulkan kerugian keuangan negara karena melakukan phantom billing atau klaim fiktif kepada BPJS Kesehatan. “Ada tiga rumah sakit yang phantom billing saja. Melakukan phantom billing artinya mereka merekayasa semua dokumen. Yang satu ada di Jawa Tengah sekitar Rp 29 miliar…

Read More

KPK geledah RSUD KRMT Wongsonegoro terkait kasus Dugaan Korupsi di Pemkot Semarang

JURNAL TIPIKOR – Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) turut menggeledah Rumah Sakit Umum Daerah KRMT Wongsonegoro atau biasa disingkat RSWN Semarang terkait kasus dugaan korupsi di lingkup pemerintahan kota setempat. Tim penyidik datang ke RSWN Semarang, Senin, sekitar pukul 10.00 WIB dan langsung menuju ke lantai atas, termasuk ke ruang direksi. Penggeledahan berlangsung sekitar hampir tujuh…

Read More

KPK umumkan dimulainya Penyidikan dugaan Korupsi di Pemkot Semarang

Jakarta, JURNAL TIPIKOR – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu, mengumumkan dimulainya penyidikan dugaan korupsi pengadaan barang atau jasa di lingkungan Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah. “Penyidikan yang sedang dilakukan oleh KPK, yaitu dugaan tindak pidana korupsi atas pengadaan barang atau jasa di lingkungan Pemerintah Kota Semarang pada tahun 2023 sampai dengan 2024, dugaan pemerasan terhadap…

Read More

Irjen Pol. (Purn) Ike Edwin Kembali Mencalonkan Capim KPK

Jakarta, JURNAL TIPIKOR – Mantan Staf Ahli Kapolri Irjen Pol. (Purn) Ike Edwin kembali mendaftarkan diri menjadi calon pimpinan (capim) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029. Adapun Ike telah menyerahkan dokumen elektronik persyaratan peserta capim KPK kepada panitia seleksi pada Jumat (12/7) dengan nomor pendaftaran O-PIM-KPK-24-0709-658. “Saya sudah mendaftar lagi tertanggal 12 Juli kemarin,” kata…

Read More

KPK Limpahkan 15 berkas Perkara dalam kasus Pungli di Rutan Rutan KPK

JURNAL TIPIKOR – Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat, melimpahkan berkas perkara 15 tersangka pemerasan dan pungutan liar (pungli) di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Cabang KPK kepada jaksa untuk segera disidangkan. “Jadi hari ini telah dilimpahkan berkas perkara untuk 15 tersangka pungli rutan ya ke jaksa penuntut umum karena berkasnya sudah dianggap lengkap,” kata…

Read More

Penyidik KPK dalami Informasi Pihak yang Mendanai Pelarian Harun Masiku

JURNAL TIPIKOR – Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kini tengah mendalami informasi mengenai adanya pihak yang diduga mendanai pelarian buronan kasus dugaan suap penetapan calon anggota DPR RI terpilih periode 2019-2024, Harun Masiku. “Informasi pemberi dana akan didalami oleh penyidik,” kata juru bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto saat dikonfirmasi di Jakarta, Kamis. Informasi mengenai…

Read More

KPK apresiasi putusan PT DKI untuk perkara Gazalba Saleh

JURNAL TIPIKOR – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengapresiasi putusan majelis hakim Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta yang telah mengabulkan perlawanan atau verzet yang dilayangkan KPK atas putusan bebas Gazalba Saleh oleh Pengadilan Tipikor Jakarta. “Putusan ini juga sekaligus menegaskan bahwa KPK memiliki kewenangan atributif dalam melaksanakan penuntutan, sebagaimana diatur dalam Undang-Undang (UU) KPK Nomor 19…

Read More

KPK Geledah tiga rumah terkait dugaan Kasus Korupsi di PT. PGN

JURNAL TIPIKOR – Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah tiga rumah terkait penyidikan dugaan korupsi dalam transaksi jual beli gas antara PT Perusahaan Gas Negara (PGN) dan PT Inti Alasindo Energi (IAE) tahun 2017-2021. “Kegiatan penggeledahan dilakukan di beberapa lokasi di Jakarta, mulai tanggal 19 sampai dengan 20 Juni 2024,” kata Juru Bicara KPK…

Read More