Diduga Melanggar Kode Etik, Oknum Pegawai UPTD Disdukcapil Cibadak Dilaporkan Ke BKPSDM

Kab.Sukabumi,Jurnaltipikor.com,-Buntut dari dugaan pelanggaran kode etik yang dilakukan salahsatu oknum pegawai UPTD Disdukcapil Cibadak Kabupaten Sukabumi dalam melaksanakan tugasnya sebagai pelayan publik akhirnya berbuntut panjang sampai dilaporkan ke Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Sukabumi pada, Jum’at (11/08/2023). Menurut Arman Panji sebagai pelapor Ke BKPSDM Kabupaten Sukabumi patut dilakukan pelaporan terhadap oknum…

Read More

BIMTEK Untuk Bantuan Dana Hibah Keagamaan Kabupaten Sukabumi Tahun Anggaran 2023 Diikuti 250 Peserta

Kab.Sukabumi, Jurnaltipikor.com,-Bimbingan Teknis (BIMTEK) bagi penerima bantuan Hibah keagamaan Kabupaten Sukabumi Tahun Anggaran (TA) 2023 dilaksanakan di Aula Setda, Pelabuhanratu pada, Senin (01/08/2023). Wakil Bupati Sukabumi H. Iyos Somantri meminta kepada 250 peserta penerima bantuan dana hibah keagamaan dapat mempertanggungjawabkan dengan sebaik-baiknya terhadap publik sesuai dengan peraturan yang berlaku. Demikian disampaikan Wabup saat memberikan arahan…

Read More

Menelan Anggaran 700 Juta Lebih, Rehabilitasi Berat Ruang Kelas SDN Sundawenang Diduga Menggunakan Pasir Pantai

Kab.Sukabumi, JurnalTIPIKOR,-Proyek rehabilitasi berat ruang kelas SDN Sundawenang yang berlokasi di wilayah Desa Sundawenang Kecamatan Parungkuda yang menelan anggaran 700 juta lebih diduga menggunakan pasir pantai. Saat awak media Jurnaltipikor.com menyambangi lokasi proyek pada Kamis, (27/07/2023) nampak terlihat jelas bahan material dilokasi yang salah satunya berupa gundukan pasir pantai dan pasir biasa yang ditempatkan bersebelahan….

Read More

Direnovasi, Kantor Cabang Perumda Air Minum TJM Nagrak Pindah Sementara Ke Aula Kantor Koperasi Warga Winaya

Kab.Sukabumi, Jurnal TIPIKOR.Com-Kantor Cabang Nagrak Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Jaya Mandiri (TJM) saat ini sedangĀ  renovasi dikarenakan bangunan kantor Cabang Nagrak sudah kurang layak untuk pelayanan terhadap para pelanggan Perumda Air Minum TJM Kabupaten Sukabumi cabang Nagrak, Selasa(25/07/23). Renovasi Kantor Cabang Nagrak ini dilaksanakan oleh CV. Tirta Wekal dengan nilai anggaran Rp….

Read More

Enam Perangkat Daerah Raih Penghargaan Atas Capaian Kinerja ASN Dan Perangkat Daerah Semester I 2023

Kab.Sukabumi, JurnalTIPIKOR.com,-Pemerintah Kabupaten Sukabumi mengganjar penghargaan kepada perangkat daerah yang berkinerja baik, terutama kepada para Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian (Kasubag Umpeg) serta operator perangkat daerah. Penghargaan tersebut diberikan melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) yang dilaksanakan pada saat evaluasi capaian kinerja tahun anggaran 2023 di Aula BKPSDM, Senin(24/07/2023). Terdapat enam…

Read More

HUT Pekerja Sosial Masyarakat Ke-48 Dihadiri Wali Kota Sukabumi

Kota Sukabumi,Jurnal TIPIKOR,-Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi menghadiri acara Hari Ulang Tahun Pekerja Sosial Masyarakat (HUT PSM) yang ke-48 di kantor Dinas Sosial (Dinsos) Kota Sukabumi pada, Senin(03/06/2023). Dalam acara tersebut, selain Wali Kota Sukabumi hadir pula Kepala Dinas Sosial Punjul Saeful Hayat dan Ketua Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Kota Sukabumi Undang Hidayat. Momen…

Read More

Belum Lama Dibangun, Warga Pangadegan Kembali Nikmati Jalan Lingkungan Yang Hancur

Kab.Sukabumi,Jurnal TIPIKOR,-Jalan lingkungan (Jaling) yang berlokasi di Kampung Pangadegan Desa Sundawenang Kecamatan Parungkuda Kabupaten Sukabumi yang dibangun sekitar akhir tahun 2022 sudah mengalami kerusakan yang sangat parah. Saat awak media jurnaltipikor.com melihat langsung ke lokasi, pada Selasa (27/06/2023), nampak terlihat jelas batu split berserakan, jalanan berlubang hampir disepanjang jalan menambah kesan tersendiri dari hasil pembangunan…

Read More

Kades Balekambang Kecamatan Nagrak Bangun Kantor Desa Pakai Uang Pribadi

Kab.Sukabumi, JURNAL TIPIKOR,-Biasanya pembangunan di desa baik itu kantor desa ataupun jalan menggunakan anggaran dari pemerintah yang sudah dialokasikan, namun tidak dengan kepala desa yang satu ini membangun kantor desa dengan menggunakan anggaran pribadinya. Kepala Desa (Kades) tersebut ialah Yudi Setiadi yang merupakan Kepala Desa Balekambang Kecamatan Nagrak Kabupaten Sukabumi yang membangun kantor desa balekambang…

Read More

DPUTR Kota Sukabumi Merencanakan Untuk Melakukan Penanaman Pohon Disejumlah Lokasi

Kota Sukabumi, JURNAL TIPIKOR,-Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang (DPITR) Kota Sukabumi beraudensi dengan sejumlah aktivis lingkungan hidup untuk menjelaskan mengenai penataan pedestrian yang kini tengah dilakukan dan berimbas kepada penataan pohon di sejumlah jalan. Audensi yang dilaksanakan pada Selasa, (06/06/2023) dihadiri pula oleh Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Sukabumi, Rahmat Sukandar beserta…

Read More