KPU : Rencana PDIP tidak akan melantik Calegnya itu Kebijakan Internal Partai

JURNAL POLITIK – Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik mengatakan bahwa rencana PDI Perjuangan yang tak akan melantik caleg yang perolehan suaranya tidak linear dengan perolehan suara Ganjar-Mahfud adalah kebijakan internal partai. “KPU tidak memiliki kapasitas mengomentari kebijakan internal peserta pemilu,” ujar Idham , Rabu (20/3/2024) Ia pun menegaskan bahwa KPU tak memiliki…

Read More

KPU RI : Sirekap tidak akan Ditutup agar Masyarakat Mengetahui Perkembangan Hasil Pemilu 2024

JURNAL TIPIKOR  – Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik memastikan sistem rekapitulasi suara (Sirekap) tidak akan ditutup dan tetap dapat diakses oleh masyarakat untuk mengetahui perkembangan terbaru hasil pemilu 2024. “Saat ini Sirekap masih berfungsi untuk diakses masyarakat,” ujar Idham di Jakarta, Selasa. Adapun Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI pada Sabtu (17/2), sempat…

Read More

Idham Holik : Undang-Undang Pemilu Memperbolehkan Presiden dan Menteri untuk Ikut Berkampanye.

JURNAL TIPIKOR – Anggota KPU RI  Idham Holik mengatakan bahwa Undang-Undang Pemilu memperbolehkan presiden dan menteri untuk ikut berkampanye. “UU Pemilu khususnya pasal 281 ayat 1 memperbolehkan presiden, wakil presiden, menteri, gubernur, wakil gubernur, bupati wakil bupati, wali kota dan wakil walikota ikut dalam kegiatan kampanye,” ujar Idham di Jakarta, Rabu. Adapun Pasal 281 ayat…

Read More