Penyidik KPK dalami Informasi Pihak yang Mendanai Pelarian Harun Masiku

JURNAL TIPIKOR – Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kini tengah mendalami informasi mengenai adanya pihak yang diduga mendanai pelarian buronan kasus dugaan suap penetapan calon anggota DPR RI terpilih periode 2019-2024, Harun Masiku. “Informasi pemberi dana akan didalami oleh penyidik,” kata juru bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto saat dikonfirmasi di Jakarta, Kamis. Informasi mengenai…

Read More

KPK : Pencarian Tersangka kasus Korupsi Harun Masiku adalah murni Penegakan Hukum

JURNAL TIPIKOR – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pencarian tersangka kasus korupsi Harun Masiku adalah murni penegakan hukum dan tidak ada kaitannya dengan agenda politik apapun. “Tidak dalam rangka agenda politik apapun, pemberitaan maupun kegiatan yang dilakukan penyidik, apabila itu terjadi secara bersamaan atau kebetulan, itu hanya kebetulan saja,” kata Juru Bicara KPK Tessa Mahardika…

Read More

PN Jakarta Selatan Jadwalkan Sidang Perdana Gugatan Praperadilan yang diajukan MAKI Terhadap KPK Terkait Harun Masiku

JURNAL TIPIKOR – Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) hari ini menjadwalkan menggelar sidang perdana gugatan praperadilan yang diajukan Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) terhadap KPK terkait Harun Masiku yang belum juga ditangkap setelah empat tahun buron. Humas PN Jaksel Djuyamto di Jakarta, Senin, mengatakan sidang dijadwalkan pukul 10.00 WIB, dipimpin oleh Hakim Tunggal Abu…

Read More

MAKI Ajukan Gugatan Praperadilan Terhadap KPK dalam kasus Harun Masiku

Jakarta JURNAL TIPIKOR – Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mengajukan gugatan praperadilan terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan tuntutan agar tersangka kasus dugaan korupsi Harun Masiku disidang secara in absentia. Koordinator MAKI Boyamin Saiman dalam keterangan tertulis di Jakarta, Jumat, mengatakan gugatan praperadilan tersebut diajukan, lantaran dirinya ragu Harun Masiku akan tertangkap. “Saya telah meminta…

Read More

Penyelidikan Kasus Dugaan Suap PAW Anggota DPR RI Periode 2014-2019 yang menjerat Politisi PDIP Harun Masiku Berlanjut..!

Jakarta, JURNAL TIPIKOR — Babak baru telah dimulai dalam kasus dugaan suap pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR RI periode 2019-2024 yang menjerat mantan calon legislatif PDIP yang kini berstatus buron Harun Masiku. Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menggeledah rumah anggota KPU periode 2017-2022 Wahyu Setiawan beberapa waktu lalu. Wahyu merupakan saksi kunci kasus…

Read More

Prof Denny Indrayana : Jika tidak ada perubahan skenario, dalam waktu dekat akan ada penangkapan terhadap eks kader PDIP Harun Masiku

JAKARTA, JURNAL TIPIKOR — Politisi PDIP Harun Masiku yang masih buron dan belum diketahui rimbanya, tersiar kabar diketahui keberadaannya. Pakar Hukum Tata Negara Prof Denny Indrayana mengatakan jika tidak ada perubahan skenario, dalam waktu dekat akan ada penangkapan terhadap eks kader PDIP Harun Masiku, buronan kasus suap, oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Menurut Denny Indrayana penangkapan Harun Masiku yang buron sejak…

Read More

ICW : Keberadaan Mantan Caleg PDIP Harun Masiku masih Belum Tahu Rimbanya, KPK kemana ?

Jakarta, JURNAL TIPIKOR— Harun Masiku, mantan Caleg PDIP dalam  kasus dugaan korupsi sampai saat ini masih belum diketahui rimbanya. PENELITI Indonesia Corruption Watch (ICW) Kurnia Ramadhana menilai, permintaan KPK yang meminta masyarakat untuk ikut serta dalam memburu buronan Harun Masiku merupakan gimmick semata. Kurnia mengatakan ini bukan kali pertama KPK meminta bantuan kepada masyarakat untuk…

Read More